Pengalaman menginap di hotel Grand Mercure medan

Baiklah pemirsa blog tentangwebsites, kali ini kami akan berbagi tentang pengalaman kami menginap di Grand Mercure Medan Angkasa, Hotel Grand Mercure medan Beralamat Jalan Sutomo No1 Medan, Bisa kalian cari di google map atau peta google dengan mudah. menariknya hotel Grand Mercure ini letaknya yang sangat strategis, dekat dengan tempat-tempat wisata termasuk istana Maimun medan. dengan layanan yang wah membuat para pelanggannya merasa nyaman termasuk saya ;-).

Kami bermalam di hotel Grand Mercure ini saat ada ada acara Pelatihan, jadi hotel ini sangat cocok untuk acara-acara rapat, pelatihan dan lain sebagainya. di sini nantinya kalian bisa merasakan kolam renang, fitnes, wifi secara gratis.

Pengalaman menginap di hotel Grand Mercure medan

Jika kalian ingin mengadakan pelatihan kedinasan, hotel Grand Mercure ini cocok untuk anda manfaatkan, berapa biayanya setara dengan layanan ;-) berikut diantara penampilan ruang rapat:

Pengalaman menginap di hotel Grand Mercure medan

untuk fasilitas kamar, sudah tidak diragukan lagi kenyaman dan kebersihannya, sangat bersih dan nyaman, istirahat bisa lebih nyaman dan bisa membuat kalian bangun kesiangan ;-)

Pengalaman menginap di hotel Grand Mercure medan

Lantai hingga 11, dengan suasana steril dari asap, kalian di larang merokok diarea ini, namun jangan khawatir kamu masih bisa merokok di area khusus untuk merokok karena memang telah disediakan, dan juga bisa didalam ruangan kamu sendiri.

Pengalaman menginap di hotel Grand Mercure medan

di ruang utama sangat luas nyaman untuk bersantai dan bisa melihat pemandangan luar. kalian bisa mengisi hari-hari di sini bersama teman.

Pengalaman menginap di hotel Grand Mercure medan

Pemandangan hotel Grand Mercure dari atas sangat indah, kalian jika kalian tepat menempati kamar sebelah barat maka kalian bisa melihat keindahan kollam renang:

Pengalaman menginap di hotel Grand Mercure medan


Jika kalian suka olah raga, disini tersedia tempat fitnes secara gratis, dan banyak pilihan alat-alat olah raga sesuai keinginan
Pengalaman menginap di hotel Grand Mercure medan

dan masih banyak lagi fasilitas-fasilitas bertaraf internasional lainnya, berikut rinciannya:

Fasilitas-fasilitas Hotel Grand Mercure medan

Olahraga,Spa dan Rekreasi


  • TV di area umum
  • Fasilitas gym
  • Kolam renang outdoor
  • Sauna
  • Bar tepi kolam renang
  • Kamar uap
  • Kolam renang anak
  • Spa layanan lengkap


Peliharaan Hewan : 

Hewan peliharaan tidak diperbolehkan

Fasilitas Publik:


  • Lift
  • Area merokok yang ditetapkan (denda berlaku)
  • ATM/bank
  • Ruang merokok khusus
  • Surat kabar gratis di lobi


Layanan Hotel


  • Layanan pernikahan
  • Resepsionis 24 jam
  • Porter/bell-boy
  • Staf multibahasa
  • Layanan concierge


Fasilitas Lainnya:


  • Brankas di resepsionis, kalian bisa menyimpan barang berharga di brangkas ini dengan metode sandi untuk membukanya.
  • Penitipan bagasi
  • Parkir mandiri gratis


Makanan dan Minuman:


  • Bar/lounge
  • Kafe atau kedai kopi


Event dan Bisnis:


  • Ruang rapat
  • Pusat bisnis
  • Gratis: Wi-Fi gratis


Fasilitas Kamar:


  • Layanan laundry
  • Sarapan (biaya tambahan)
  • Bathtub spa
  • Layanan laundry/dry cleaning


Hotel Policy

Check-in 24-jam

Transportasi:


  • Antar /Jemput Bandara (biaya tambahan)
  • Antar-jemput ke kawasan sekitar (biaya tambahan)
  • Pemesanan tur/tiket

Hotel Grand Mercure medan berdasarkan rating dari pelanggan:

Lokasi 

Disukai oleh 90% wisatawan
Disebutkan dalam 10 ulasan

Kebersihan

Disukai oleh 81% wisatawan
Disebutkan dalam 9 ulasan

Kamar

Disukai oleh 81% wisatawan
Disebutkan dalam 9 ulasan

Pelayanan

Disukai oleh 72% wisatawan
Disebutkan dalam 8 ulasan

Fasilitas

facility Tempat Parkir
Tempat Parkir
facility Resepsionis 24 jam
Resepsionis 24 jam
facility Kolam Renang
Kolam Renang
facility Lift
Lift
facility Restoran
Restoran
facility WiFi
WiFi
facility Spa
Spa

Jarak dari bandara sekitar 1 jam naik mobil, Kalian bisa naik Grab atau GoCar dengan biaya sekitar 130 ribu.

Pengalaman menginap di hotel Grand Mercure medan



Dan berikut diantara Komentar para pelanggan tentang Hotel Gran Mercure Medan:

"happy stay"
Kebetulan kesini bt kerjaan cm 1 malam,aku manfaatin member ku bt booking ini dan ngerasain Accor Hotel diberbagai kota,hotelnya bagus diatas ada function hall sepertinya soalny waktu kesana ada acara wedding,makanya enak,dapet wellcomedrink pasti karena aku member dan upgrade kamar free plus late ceck out,deket kemana mana,Medan ok pokoknya.

Kristiawan
"Lumayan"
Meski hotel terbilang bangunan lama namun masih terawat. Lokasi dekat dengan jalan raya dan kampus sehingga lokasi kamar yg menghadap jalan menjadi berisik apalagi kalau pas lagi ada acara di kampus. Cek in dan cek out cukup cepat prosesnya, staff sangat membantu. Kolam renang cukup luas namun sepertinya perlu diperbanyak lagi kursinya. Menu saat sarapan sangat memprihatinkan, baik dari sisi variasi maupun rasa kok sama sekali tidak mencerminkan hotel bintang 5, apalagi sikap chefnya ketika saya minta telor mata sapi, gesture dan cara bicaranya lebih mirip abang abang di warung kaki lima dibanding staff hotel bintang 5. Apakah chef/staff di egg station tidak mendapat pelatihan bagaimana cara bersikap dan bertutur kata?

solii_solihin
"Megah, Nyaman"
Hotel yang mewah dan megah yang letaknya tidak jauh dari pusat kota Medan. Letaknya di jalan raya jadi tidak susah untuk ditemukan. Ada restoran fast food tidak jauh dari hotel. Kamar luasnya. Bersih. Ada bath tub juga. Pelayanan cepat tanggap dan ramah. Sarapan juga enak.

Reza P
"Satiesfied"
Hotel nya menyenangkan-bagus, receptionist nya juga ramah, room nya bersih, breakfast nya bagus makanan makanan nya bervariasi, staffnya ramah-ramah (Ms. IFA ) sangat membantu dan menyempatkan waktu untuk mengobrol dengan tamu. Hotel nya rekomendasi bgt.

RomyGinting
"5 star"
Pengalaman yg baik saat stay disini. Mulai dari pelayanan check in.receptionist nya ramah dan lobby hotel tersebut sangat indah,luas n design modern. Begitu juga kebersihan kamar hotel , makanan hotel tersebut, mempunyai makanan khas dri medan. Jdi Saya sangat merekomendasikan hotel in
Jarak antar tempat penting lainnya:
1.Universitas HKBP Nommensen 0.09 km
2.Universitas HKBP Nommensen 0.09 km
3. IT&B Campus 0.16 km
4. IT&B Campus 0.16 km
5. RAFFLES MEDAN 0.28 km

Demikianlah mengenai pengalaman saya saat mengnap di hotel Grand Mercure medan, semoga bermanfaat sebagai referensi tambahan, sampai jumpa salam.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Pengalaman menginap di hotel Grand Mercure medan"

Post a Comment

Silahkan Jika Anda Ingin Berkomentar