Cara membuat slideshow photo diblog

Untuk memperindah penampilan blog anda mungkin yang anda butuhkan yaitu membuat slideshow beberapa photo/gambar pada blog, cara memasang slide photo ini lumayan mudah hanya beberapa langkah saja. dan sebelum anda membuat slide show gambar/photo pada blog ini maka yang perlu anda persiapkan terlebih dahulu ialah:
membuat photo slideshow diblog

  1. Kode/script slide (bisa anda dapatkan id bawah ini nantinya)
  2. Link gambar yang sudah pernah anda upload di blog/google +
  3. Tempat slide yang akan anda gunakan (yang ini bisa anda tempatkan pada sidebar)
Langkah-langkah menampilkan slideshow pada blog
  1. Silahkan anda Login ke blogger anda
  2. Kemudian anda pilih "Tata letak"
  3. dan silahkan anda pilih "tambah gadget" lalu pilih gadget yang Html/java script
  4. Silahkan anda copy dan pastekan pada gadget tersebut dengan kode Java script untuk slidsohow.
  5. Simpan
Keterangan:
  • Kode yang berwarna merah silahkan anda ganti posisi yaitu kode : position: relative; width: 95%; height: 190px; sesuai selera, dan juga displaynya displaya yaitu kode : block; width: 100%;  height: 250px;
  • Kode yang berwarna Biru silahkan anda ganti link url photo yang anda harapkan pada kode di antara </style>
    <div id="content-slider"> dan </div>
Dan anda bisa menambahkan photo yang lain dengan cara menambah link- url gambar tepat di bawahnya Selamat mencoba, semoga bermanfaat, 

Subscribe to receive free email updates:

2 Responses to "Cara membuat slideshow photo diblog"

  1. Wah... ijin nyimak Mas...

    Sementara saya pakai bawaan template sama pakai plugin saja...

    Terima kasih...

    ReplyDelete
  2. Ok mas dedi silshkan di praktikkan,kalau cara ini kita bisa memilih photo yang kita harapkan

    ReplyDelete

Silahkan Jika Anda Ingin Berkomentar