Cara mengetahui Format sebuah file

Cara mengetahui Format sebuah file

Cara mengetahui Format sebuah file, cara mengetahui format atau ekstensi sebuah file pada computer itu sangatlah mudah, Kata ekstensi mungkin lebih populer untuk di gunakan dalam pembahasan ini, namun saya sengaja membuat dengan judul tersebut atas inisiatif kami (my trick). sebelum kita membahasnya lebih lanjut, perlu kita ketahui bahwasanya sangatlah banyak macam ekstensi sebuah file yang ada di dalam computer.

macam-macam format atau ekstensi sebuah file

Misalnya masalah photo maka ada yang berekstensi, jpeg, Png, Psd, Gif, Tif, Bmp, Cdr, iso, nrg dan masih banyak lagi, sedangkan dalam katgori video maka ada yang berekstensi Mp4, Avi, Dat, Flv, mpg/mpeg dan lain-lain. Sedangkan dalam kategori Dokumen ada yang berformat atau berekstensi Doc, Docx, ppt, pptx, pdf, Xls, xlsx, wps, bat, asm, htm, html, shtml, ttx, Log dan lain-lain. Dalam kategori audio ada yang berekstensi mp3, wav dan lain-lain, Untuk kategori aplikasi Ada yang berekstensi atau berformat exe, zip, rar dan lain-lain.

Dari sekian banyak ekstensi sebuah file maka alat pembuka file-file tersebut juga ada yang berbeda-beda misalnya File photo yang berekstensi Psd dapat di buka dengan Adobe Photoshop, jika anda belum mempunyai aplikasi tersebut file yang berekstensi Psd tidak akan terbuka, begitu juga dalam masalah Dukument misalnya ada yang berekstensi Pdf, berarti anda butuh aplikasi adobe reader untuk membukanya, jadi tidak lantas anda menghapus file tersebut karena tidak dapat dibuka, mungkin anda kira filenya terkena firus? (sama seperti saya dulu). namun carilah alat atau aplikasi yang dapat membuka.

Untuk Penjelasan Ekstensi-ekstensi File dan aplikasi-aplikasi pembuka file ini akan kita shere selanjutnya, insyaallah. Ok Kembali ke laptope, seperti pembahasan awal kita akan bahas bagaimana cara mengetahui format sebuah file langsung saja berikut ini adalah cara mengetahui ekstensi sebuah file yang ada dalam computer:

cara mudah mengetahui sebuah format atau ekstensi sebuah file

  1. Langkah-langkahnya ialah yang pertama anda pilih salah satu file yang ingin anda ketahui ekstensinya (jangan di buka) namun hanya di sorot tepat pada file nya, Pada kesempatan ini saya contohkan file kategori Photo, caranya pun berlaku untuk semua kategori file, kemudian klik kanan lalu pilih “Properti” Lebih jelasnya perhatikan gambar berikut:
Cara mengetahui Format sebuah file
Cara mengetahui Format sebuah file

Setelah anda Klik "Properti" maka akan tampil jendela seperti berikut:
Cara mengetahui Format sebuah file
Cara mengetahui Format sebuah file
Anda perhatikan pada kolom yang saya beri tanda merah, format file biasanya setelah titik, di atas di jelaskan bahwa type of file adalah "Graphic interchange format image (Gif). berarti photo di atas berformat atau berekstensi Gif (sebuah animasi) Mudah bukan.
Wah enak banget caranya. Oke, demikianlah cara mengetahui format sebuah file pada computer.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara mengetahui Format sebuah file"

Post a Comment

Silahkan Jika Anda Ingin Berkomentar