Cara menghitung jumlah karakter pada Microsoft word

Cara menghitung  jumlah karakter pada Microsoft word

Cara menghitung  jumlah karakter pada Microsoft word, kali ini kami akan membahas bagaimana cara agar kita mengetahui jumlah karakter (semua huruf,angka termasuk titik, koma dan lain-lain) pada program aplikasi Microsoft office word, cara ini sering di gunakan terlebih bagi para blogger yang akan mengeposkan sebuah posting di blognya, karena mbah google senang jika posting sebuah blog lebih dari lima ratus karakter, jadi bagaimana untuk mengetahui jumlah karakter tersebut? Di sini akan kami shering dua cara, yaitu yang pertama secara manual dan yang kedua secara Teori.

Langkah yang pertama yakni secara manual yaitu cara yang sering di lakukan oleh orang-orang yang belum mengetahui tekhnik atau teori Cara menghitung  jumlah karakter pada Microsoft word, dengan cara anda hitung semua huruf termasuk titik, koma satu persatu secara hati-hati dan teliti. Wkakaka., ok lanjut yang paling inti yaitu cara mudah menghitung  jumlah karakter pada Microsoft word secara teori:

cara cepat menghitung jumlah karakter tulisan

Langkah-langkahnya yaitu anda buka filenya  terlebih dahulu yang ingin anda hitung karakternya kemudian anda block yang ingin anda hitung karakternya  (jika ingin di hitung semua block semua atau tekan ctrl +a) setelah itu anda klik “review” pada menu bar, kemudian klik sub menu “ Word Count” sehingga nantinya akan muncul sebuah pop up sebagai keterangan meliputi jumlah karakter tanpa spasi, jumlah karakter beserta spasi, jumlah paragraph dan lain-lain. untuk lebih jelasnya perhatikan gambar berikut:


Perhatikan gambar di atas, saat saya mencoba menghitung jumlah karakter yang saya tulis, dalam pop up ttersebut di jelaskan sangat detail. ok demikan tadi Cara menghitung  jumlah karakter pada Microsoft word, dan dapatkan panduan-panduan yang lain pada artikel selanjutnya. salam


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara menghitung jumlah karakter pada Microsoft word"

Post a Comment

Silahkan Jika Anda Ingin Berkomentar