Cara membuat label sederhana pada blog

Cara membuat label sederhana pada blog

Baiklah kali ini saya akan berbagi sebuah cara tentang Cara membuat label sederhana pada blog, mengingat label adalah salah satu navigasi penting pada blog maka saya akan juga bagikan untuk para pembaca khususnya para pemula yang baru mengenal dunia blogging. sebelumnya sudah saya katakan bahwa ada sebuah penolakan dari adsense di antaranya adalah masalah navigasi, hal ini berarti navigasi blog harus jelas dan kiranya mudah untuk di jangkau oleh para pengunjung blog anda, dan navigasi tersebut yang saya anggap penting adalah label, popular posts, recent post dan blog archive, dan untuk kali ini saya akan bgkan terlebih dahulu Cara membuat label sederhana pada blog, saya akan bagikan cara yang sederhana karena pada post sebelumnya sudah saya katakan bahwa rupanya pihak google suka blog-blog yang sederhana artinya loading fast atau mudah loadingnya, dan apabila kita membuat sebuah label yang aneh-aneh yang keren-keren berarti hal tersebut butuh kede-kode khusus yang harus kita gunakan yang mana akibat dari hal tersebut loading blog lumayan berat, walaupun sebenarnya tidak begitu sulit juga untuk membuat sebuah label yang keren-keren namun saya akan tetap suka yang sederhana-sederhana agar baik kinerja blog kita.

Adapun manfaat dari label ini nantinya selain sebagai penunjang untuk di terimanya saat daftar adsense nanti, maka label ini juga berfungsi agar artikel-artikel atau posting-posting yang kita publish aka menjadi teratur dan tertata dengan rapi, ibarat lemari kita membagi sebuah kotak lemari tersebut menjadi beberapa, yaitu kotak untuk baju kemeja, kotak untuk kaos, kotak untuk celana, dan lain sebagainya dengan begitu kita akan mudah menjangkau dengan yang akan kita cari. begitu juga dengan blog kita membuat sebuah blog tentang tutorial, maka kita akan membuat sebuah label tutorial excel, label tutorial ms word, dan lain sebagainya sehingganya para pengunjung akan begitu mudah menjangkau dengan apa yang mereka cari. bagaimana pahamkan artian dari label pada blog ini, ok langsung saja kita akan melakukan langkah-langkah Cara membuat label sederhana pada blog demikian ulasannya.


Langkah-langkah membuat label sederhana pada blog

  1. Silahkan anda login ke akun blogger anda
  2. Pada tampilan dasbor blog anda klik "Tata letak" lalu pilih "Tambahkan Gadget" namun sebelum anda menambahkan sebuah gadget maka silahkan anda tentukan dulu tempat label yang anda inginkan, apakah di sidebar kanan atau di sidebar kiri, namun saran saya agar anda membuat sebuah label pada sidebar kanan anda. karena tempat ini yang paling umum di perhatikan oleh para pengunjung:
    membuat label sederhana pada blog
  3. Setelah anda klik "Tambahkan gadget" kemudian silahkan cari gadget yang berjudul "label" dengan cara anda tarik scrool ke bawah perhatikan gambar berikut:
    Cara simple buat label blog
  4. Dan jika sudah anda temukan silahkan klik label tersebut. dan aturlah juga sesuai selera anda, anda boleh coba-coba pada pengaturan label ini karena tidak berbahaya andai saja salah dalam penentuan labels, jika anda ragu atau menurut anda ada yang tidak pas dalam mengaturnya anda bisa mengeditnya kembali. namun jika anda bingung untuk mengaturnya silahkan atur sedemikian rupa:
    Cara buat label blog

  5. Dan terahir simpan. selesai, label anda pun telah jadi dengan begitu blog anda akan terlihat lebih teratur dan tertata rapi dengan begitu pengunjung senang google pun senang. dan ini belum selesai.
Sekarang saatnya praktikkan menentukan sebuah label pada postingan, yang bisa anda buat saat aktif sedang membuat post atau edit posting. Caranya yaitu:
  1. Buatlah post baru atau edit posting pada blog, dan setelah itu klik menu "Label" pada menu kanan anda dan isi dengan kata-kata "tutorial blogging" jika anda membuat sebuah artikel atau post yang membahas tentang blog, silahkan anda tentukan sendiri yang ini bebas dan liar.
  2. Setelah itu "Simpan" dan jika post anda sudah yakin bagus maka silahkan anda coba publish bagaimanakah hasilnya? lihat pada sidebar yang telah anda beri gadget labels. semoga berhasil:
    Cara mudah buat label blog
Ok demikianlah tutorial kami kali ini tentang Cara membuat label sederhana pada blog, dengan keberhasilan anda membuat sebuah blog maka blog anda akan tampak lebih rapi baik dari pengunjung maupun mesi telusur google. semoga bermanfaat bagi pembaca dan dapatkan tutorial menarik lainnya pada post berikutnya. sampai jumpa salam.

Subscribe to receive free email updates:

2 Responses to "Cara membuat label sederhana pada blog"

  1. How Agar.io hack was just one from the initial not to mention the
    ideal a single at the present time.

    The agar.io bot functions you, along with your beloved name,
    on the other hand, it plays for yourself individually.
    The agar robotic never loses.
    It quantifies the gap between each and every point and will make it difficult
    on your enemies to capture you. It under no circumstances allows
    greater issues in your neighborhood.
    Since the agario hack is often not unaware of
    the bulk of each and each participant on the map this really is.


    It understands who it can not prevail over and who can. The agar hack is often a really
    intricate script product of quite a few complicated algorithms
    for
    checking, class finding and shortest path algorithms.

    In case you haven't uncovered about agar.io, you most likely might soon. It is really
    an internet multi participant sport that is currently being executed by
    much more than 100,
    000 people today simultaneously. You start-off utilizing a bunch that
    is little and take in supplemental players which are smaller and smaller static groups.

    But, the bigger avid gamers can-eat you. The goal from the game
    will be to have as massive as you can when you can and consume as a lot of players.

    That you are obtaining hooked once you get substantial ample.

    You've got obtained an option to separate your circle in two so that you
    can obtain a lot more size
    and throw fifty percent for the more players with larger velocity.

    The sectors may be merged by you following a though.
    This recreation involves the gamers
    to obtain just any kind of a mouse, laptop as well as a net relationship.
    It's incredibly fun and
    addicting. Certainly, it is actually a little rough on the get
    started,
    but if you can get some mass and have the cling of it, you
    would
    have lots of fun destroying everyone else before you.
    You've got the choice to conduct in a Free For All model, wherever you
    complete towards
    everyone, or else you can engage in in teams. You're established in participate in and a haphazard group within the other two teams.

    This manner is just not lousy since when you're rather modest, a further
    associates which might be larger than you, may well protect you
    right up until you acquire some bulk.
    The Agar.io cheat does this for yourself personally.

    ReplyDelete

Silahkan Jika Anda Ingin Berkomentar