cara membuat tulisan vertikal pada excel

Cara membuat tulisan vertikal pada excel

Para pembaca yang budiman kali ini saya akan berbagi tutorial microsoft excel dengan judul cara membuat tulisan vertikal pada excel, terkadang kita butuh input data tulisan dengan format vertikal atau tegak, jadi ini nanti akan saya bagikan langkah-langkahnya untuk membuat tulisan vertikal atau tegak pada excel. ok langsung saja demikianlah langkah-langkahnya.

Langkah-langkah membuat tulisan vertikal pada excel

  1. Pertama silahkan buka data excel anda atau jika anda sekedar mencoba anda bisa menirukan data excel seperti pada gambar berikut:
    cara membuat tulisan vertikal di excel
    Kemudian setelh anda membuat sebuah data seperti pada gambar di tas maka sekarang silahkan anda seleksi atau blog data cell dari "nama" hingga "jumlah" setelah itu anda pstikan terlebih dahulu aktif pada menu tab "home" lalu pilih tanda panah kecil pada orientasi dan pilih posisi yang anda inginkan, sehubungna anda ingin membuat tulisan menjadi vertikal maka silahkan anda pilih "rotate text up" untuk lebih jelsny silahkan anda perhatikan pad agambra berikut:

    cara membuat tulisan tegak pada excel

    Jika anda berhasil maka data anda pun akan tampak seperi pada gambar berikut:

    cara membuat tulisan vertikal di excel
    Sehingga data tulisan anda pun akan menjadi vertikl seperti pd gmbr di atas, cara ini sangat cocok lagi bagi anda yang mau input data dalam jumlah banyak seperti untuk penilian siswa pada kurikulum 2013 ini.
Ok demikianlah sharing kami kali ini tentang cara membuat tulisan vertikal pada excel semoga bermanfaat dan dapatkan juga tutorial menarik lainnya pada post berikutnya sampai jumpa salam.


Subscribe to receive free email updates:

2 Responses to "cara membuat tulisan vertikal pada excel"

  1. Caranya mudah dan sederhana ternyata

    ReplyDelete
  2. Ok mas GanzarAripin, memang mudah jika sudah tahu tehniknya dalam membuat tulisan vertikal di excel

    ReplyDelete

Silahkan Jika Anda Ingin Berkomentar